Pemerkosaan Siswi SMP di Halsel Libatkan Tiga Tersangka

Rabu, 15 Januari 2025 - 21:51 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto : ilustrasi

Foto : ilustrasi

Kasedata.id — Perkembangan kasus pemerkosaan dan pornografi yang terjadi di Desa Pigaraja, Kecamatan Bacan Timur, Kabupaten Halmahera Selatan (Halsel) melibatkan tiga pria mendapat titik terang. Korbannya adalah seorang siswi SMP, kasus ini kini telah naik ke penyidikan.

Satuan Reserse Kriminal Polres Halsel telah mengeluarkan surat perintah penyidikan dengan nomor : SP.Sidik / 02.a / I / 2025 / Sat Reskrim, tanggal 3 Januari 2025.

Baca Juga :  Polres Halsel Didesak Tahan 7 Tersangka Kasus Pencabulan Anak 

Penyidik juga telah menetapkan tiga tersangka dengan inisial, MB, AK dan AKK. Ketiganya telah berhasil ditangkap dan diamankan Sat Reskrim Polres Halmahera Selatan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Penyidik Perlindungan Perempuan dan Anak (PPA) Brigpol Aswin Kalam melalui Kasi Humas Polres Halsel, AKP Sunadi Sugiono mengatakan Kasus tersebut telah ditindak lanjuti dan dalam proses penyidikan, beberapa saksi telah diperiksa.

Baca Juga :  Gerakan Tanam Cabai Dorong Kekuatan Agromaritim di Halsel

“Prosesnya terus berjalan, beberapa saksi sudah diperiksa dan ketiga pelaku juga sudah ditetapkan sebagai tersangka”. Jelas Kasi Humas Polres Halsel, Rabu (15/1/2025).

Ketiga tersangka dijerat dengan pasal 285 KUHP, dan atau Pasal 29, pasal 32 Undang-undang RI Nomor 44 Tahun 2008 terkait pornografi. (*)

Penulis : Pewarta

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Tak Hanya Siswa SDN 65, Siswa di Foramadiahi Juga Korban MBG
Siswa dan Guru di Ternate Keracunan Makanan, Dapur MBG di Police Line
Polisi Ungkap Kronologi Pria Meninggal di Pantai Falajawa Ternate
Polisi Buru Pelaku Pembobolan Mesin ATM di Halsel
Warga Demo Kades Gita Raja Tidore Diduga Terlibat Kasus Amoral
Ricuh Dua Kelompok Pemuda di Halsel, Satu Orang Luka Sobek
Cuaca Ekstrem, Basarnas Ternate Keluarkan 5 Imbauan Keselamatan
PMII Laporkan Dugaan Kasus Kekerasan Seksual ke Polres Ternate

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 16:10 WIT

Tak Hanya Siswa SDN 65, Siswa di Foramadiahi Juga Korban MBG

Senin, 3 November 2025 - 18:14 WIT

Polisi Ungkap Kronologi Pria Meninggal di Pantai Falajawa Ternate

Senin, 3 November 2025 - 17:33 WIT

Polisi Buru Pelaku Pembobolan Mesin ATM di Halsel

Rabu, 15 Oktober 2025 - 19:15 WIT

Warga Demo Kades Gita Raja Tidore Diduga Terlibat Kasus Amoral

Minggu, 12 Oktober 2025 - 19:32 WIT

Ricuh Dua Kelompok Pemuda di Halsel, Satu Orang Luka Sobek

Berita Terbaru

Daerah

Bassam Kasuba Resmikan Madrasah Alkhairaat Diniyah Labuha

Kamis, 6 Nov 2025 - 22:44 WIT

Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Kota Ternate, Aldhy Ali [dok : kasedata]

Daerah

Pemkot Ternate Ajukan Lima Ranperda Baru ke DPRD

Kamis, 6 Nov 2025 - 22:20 WIT

Salah satu anggota DPRD Kota Ternate, Nurjaya Hi. Ibrahim saat mengunjungi para siswa menjadi korban MBG di rumah sakit [Foto : Sukarsi/Kasedata]

Daerah

Prihatin, Nurjaya Kunjungi Siswa Korban Keracunan MBG

Kamis, 6 Nov 2025 - 15:18 WIT