Pengamanan Ketat Rekapitulasi Suara Pilgub Malut Berlangsung Kondusif

Kamis, 5 Desember 2024 - 17:09 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasedata.id — Personel Operasi Mantap Praja Kieraha 2024 Polda Maluku Utara mengamankan jalannya tahapan rekapitulasi hasil penghitungan suara tingkat Provinsi untuk pemilihan gubernur dan wakil gubernur Maluku Utara (Malut). Proses rekapitulasi ini berlangsung di kantor KPU Provinsi Malut, Sofifi, dibawah pengawasan ketat ratusan aparat kepolisian pada Kamis (5/12/2024).

Kasatgas Humas Operasi Mantap Praja Polda Malut, Kombes Pol. Bambang Suharyono, menjelaskan pengamanan ini dilaksanakan berdasarkan Surat Perintah Kapolda Malut nomor : Sprin/1271/XII/OPS.1.3/2024 yang diterbitkan pada 4 Desember 2024.

Baca Juga :  Festival Tanjung Waka Resmi Dibuka, Pecahkan Rekor Dunia

“Pengamanan ini bertujuan memastikan seluruh tahapan rekapitulasi berjalan lancar, aman, dan kondusif,” ujar Kombes Pol. Bambang Suharyono.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebanyak 346 personel Polda Malut dikerahkan dalam operasi ini. Mereka ditempatkan di sejumlah titik strategis untuk menjaga keamanan di sekitar lokasi kegiatan. Pengamanan ini juga melibatkan kerja sama dengan berbagai unsur keamanan lainnya untuk memastikan proses rekapitulasi suara berlangsung tanpa hambatan.

Baca Juga :  Wali Kota Ternate : 1,5 Tahun Tak Bisa Kerja Silakan Mundur

Suasana di Kantor KPU Provinsi Malut selama rekapitulasi terlihat tertib. Prosedur keamanan diterapkan dengan ketat, dan masyarakat yang hadir diimbau untuk mematuhi aturan demi menjaga kelancaran kegiatan.

Polda Malut menegaskan komitmennya untuk mendukung kelancaran seluruh tahapan Pilkada dengan pengamanan maksimal dan pendekatan humanis yang melibatkan berbagai pihak. Langkah ini diharapkan dapat menciptakan suasana aman dan kondusif hingga seluruh proses Pilkada selesai. (*)

Penulis : Pewarta

Editor : Sandin Ar

Berita Terkait

Bassam Kasuba Resmikan Madrasah Alkhairaat Diniyah Labuha
Pemkot Ternate Ajukan Lima Ranperda Baru ke DPRD
Bassam-Helmi Gelontorkan 1,5 Miliar untuk Santunan Kematian 
Tak Hanya Siswa SDN 65, Siswa di Foramadiahi Juga Korban MBG
Prihatin, Nurjaya Kunjungi Siswa Korban Keracunan MBG
Siswa dan Guru di Ternate Keracunan Makanan, Dapur MBG di Police Line
Pemkot Ternate Jawab Pandangan Fraksi DPRD Soal RAPBD 2026
Fraksi DPRD Kota Ternate Soroti RAPBD 2026

Berita Terkait

Kamis, 6 November 2025 - 22:44 WIT

Bassam Kasuba Resmikan Madrasah Alkhairaat Diniyah Labuha

Kamis, 6 November 2025 - 22:20 WIT

Pemkot Ternate Ajukan Lima Ranperda Baru ke DPRD

Kamis, 6 November 2025 - 19:12 WIT

Bassam-Helmi Gelontorkan 1,5 Miliar untuk Santunan Kematian 

Kamis, 6 November 2025 - 16:10 WIT

Tak Hanya Siswa SDN 65, Siswa di Foramadiahi Juga Korban MBG

Kamis, 6 November 2025 - 15:18 WIT

Prihatin, Nurjaya Kunjungi Siswa Korban Keracunan MBG

Berita Terbaru

Daerah

Bassam Kasuba Resmikan Madrasah Alkhairaat Diniyah Labuha

Kamis, 6 Nov 2025 - 22:44 WIT

Sekretaris Dewan (Sekwan) DPRD Kota Ternate, Aldhy Ali [dok : kasedata]

Daerah

Pemkot Ternate Ajukan Lima Ranperda Baru ke DPRD

Kamis, 6 Nov 2025 - 22:20 WIT

Salah satu anggota DPRD Kota Ternate, Nurjaya Hi. Ibrahim saat mengunjungi para siswa menjadi korban MBG di rumah sakit [Foto : Sukarsi/Kasedata]

Daerah

Prihatin, Nurjaya Kunjungi Siswa Korban Keracunan MBG

Kamis, 6 Nov 2025 - 15:18 WIT