Video : Jenazah Korban Kebakaran Speedboat Tiba di Ternate

Selasa, 15 Oktober 2024 - 04:24 WIT

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kebakaran speedboat Bella 72  milik Calon Gubernur Benny Laos  terjadi di Pelabuhan Bobong || Foto : Husen Hamid

Kebakaran speedboat Bella 72 milik Calon Gubernur Benny Laos terjadi di Pelabuhan Bobong || Foto : Husen Hamid

Kasedata.id – Jenazah korban kebakaran speedboat di Taliabu, yakni Mubin A. Wahid , telah tiba di Pelabuhan Ahmad Yani, Kota Ternate, pada Selasa (15/10/2024) dini hari. Selain korban meninggal dunia, korban luka bakar juga turut dievakuasi petugas Basarnas Ternate.

Dari pantauan media, jenazah dan korban luka bakar tiba sekiat pukul 12.15 WIT, dengan kapal Basarnas Pandu Dewanata.

Kepala Basarnas Kota Ternate, Fatur Rahman, saat ditemui media di pelabuhan, menjelaskan pihaknya mengerahkan satu kapal untuk melakukan evakuasi setelah mendapatkan informasi bahwa speedboat yang ditumpangi para korban mengalami kerusakan mesin.

“Sebelumnya, beberapa korban telah dievakuasi menggunakan speedboat lain, namun di tengah perjalanan, speed tersebut mengalami mati mesin. Kami segera mengarahkan satu kapal untuk memberikan bantuan,” ungkapnya.

Fatur juga menyampaikan bahwa total korban yang dievakuasi berjumlah 24 orang. Dari jumlah tersebut, dua korban meninggal dunia, satu mengalami luka bakar, sementara 21 lainnya berhasil selamat.

Baca Juga :  Belajar Sepanjang Hayat Jadi momen Spesial Wisudawan Lensia di Halbar

Lebih lanjut, ia menjelaskan jenazah korban sudah dipulangkan kepada keluarga masing-masing. Sementara itu, korban luka bakar segera dilarikan ke rumah sakit untuk mendapatkan perawatan medis.

Untuk itu, Fatur juga mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah terlibat dalam proses evakuasi sejak awal hingga akhir. (*)

Penulis : Pewarta

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Banjir Landa Desa Modapuhi Kepulauan Sula, Dua Warga Meninggal
Polres Ternate Musnahkan Ribuan Miras di Hari Bhayangkara
Masa Aksi Geruduk Polda Malut, Tuntut Bebaskan 11 Warga Maba Sangaji
Pemprov Malut Digugat Terkait Lahan Pelabuhan Sofifi
Banjir Landa Tiga Kelurahan di Ternate Selatan, Warga Dievakuasi
Cuaca Ekstrem, Wali Kota Ternate Imbau Warga Tingkatkan Kewaspadaan
Hujan Deras Picu Longsor di Ternate Selatan
Polisi Dalami Dugaan Pembakaran Rumah Kades Wailoba di Kepulauan Sula

Berita Terkait

Rabu, 16 Juli 2025 - 21:11 WIT

Banjir Landa Desa Modapuhi Kepulauan Sula, Dua Warga Meninggal

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:41 WIT

Polres Ternate Musnahkan Ribuan Miras di Hari Bhayangkara

Senin, 30 Juni 2025 - 21:11 WIT

Masa Aksi Geruduk Polda Malut, Tuntut Bebaskan 11 Warga Maba Sangaji

Kamis, 26 Juni 2025 - 18:25 WIT

Pemprov Malut Digugat Terkait Lahan Pelabuhan Sofifi

Sabtu, 21 Juni 2025 - 22:23 WIT

Banjir Landa Tiga Kelurahan di Ternate Selatan, Warga Dievakuasi

Berita Terbaru

Dinding depan Plaza Gamalama Modern (PGM) yang terletak dibagian barat ambruk mengakibatkan warga dan PKL sekitar bangunan panik. Peristiwa jatuhnya ACP ini terjadi sekitar pukul 12.35 WIT, Jum'at (18/7/2025). || Doc : Karsi_kasedata.id

Hukun & Peristiwa

Dinding PGM Ambruk, Warga dan Pedagang Kaki Lima Panik

Jumat, 18 Jul 2025 - 13:42 WIT

Menpora RI, Ario Bimo Nandito Ariotedjo saat berkunjung ke Maluku Utara. || Doc : IL_kasedata.id

Daerah

Kemenpora Dukung Pemprov Malut Bangun Fasilitas Olahraga

Jumat, 18 Jul 2025 - 11:38 WIT